Do your best

Pages

17 Juli 2015

Acara Open House di Satuan Radar 245 Saumlaki

Satrad 245 (18/7),- Pada Hari Raya Idul Fitri Tahun 1436 H atau bertepatan dengan tahun 2015 ini, Komandan Satrad 245 Saumlaki, Mayor Lek  Eko Patra Teguh W., S.T. mengadakan acara Open House di Gedung Serba Guna "Skykeeper" Satrad 245 Saumlaki. Pada acara tersebut selain dihadiri oleh anggota Satrad 245 Saumlaki dan keluarganya juga dihadiri oleh Bupati Maluku Tenggara Barat beserta FKPD  dan kepala SKPD yang ada di Kabupaten Maluku Tenggara Barat beserta instansi-instansi sipil dan masyarakat.
Tujuan diadakannya acara Open House ini adalah selain untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri juga untuk bersilaturahmi dan mempererat persatuan dan kebersamaan antara FKPD, Instansi dan masyarakat yang ada di Kabupaten MTB.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.